Jumat, 03 Januari 2025

Dandim Kulon Progo Tinjau Pembangunan Dapur Sehat Program Makan Gratis

Dandim 0731/Kulon Progo Letkol Arh Viki Herwandi, S.Sos., meninjau pembangunan dapur sehat program makan bergizi gratis unit Kodim 0731/Kulon Progo, yang didirikan di wilayah Padukuhan Kalinongko, Kalurahan Kedungsari, Kapanewon Pengasih, Kabupaten Kulon Progo, Jumat (03/01/2025).


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar