Babinsa Bendungan Koramil 01/Wates Kodim 0731/Kulon Progo Serma Sukardi bersama Bhabinkamtibmas, Kamis (06/02/2025), menghadiri Serah Terima Jabatan Kepala Sekolah SMP Negeri 2 Wates dari Bapak Tugino, S.Pd, M.Pd kepada Ibu Budi Maheni, S.Pd,, M.Psi., berlangsung di Otentik Café Gotakan, Kapanewon Panjatan.
Kamis, 06 Februari 2025
Babinsa Srikayangan Hadiri Rapat Pembentukan Kalurahan Ketahanan Pangan
Babinsa Srikayangan Koramil 07/Sentolo Kodim 0731/Kulon Progo Serka Pargiyanto, Kamis (06/02/2025), di Balai Kalurahan Srikayangan, menghadiri rapat persiapan pembentukan Kalurahan Ketahanan Pangan terkait Permendes tentang mengalokasikan minimal 20% dana desa untuk ketahanan pangan.
Babinsa Kaliagung Hadiri Rapat dan Survei Lokasi Mata Air
Babinsa Kaliagung Koramil 07/Sentolo Kodim 0731/Kulon Progo Serka Sugeng Rohmawardi bersama Kapolsek Sentolo beserta Bhabinkamtibmas, Kamis (06/02/2025), menghadiri pertemuan Poktan Harapan Makmur di Rumah Bapak Suroto Padukuhan Kleben, dilanjutkan survei lokasi Sendang Taragan dan Sendang Beji yang merupakan sumber air untuk pengairan wilayah Padukuhan Kleben, Kalurahan Kaliagung, Kapanewon Sentolo dan sekitarnya.
Anggota Koramil Galur Laksanakan Takziah
Danramil 09/Galur Kodim 0731/Kulon Progo Kapten Inf Kusbandono beserta anggota, melaksanakan takziah atas meninggalnya Almarhumah Ibu Susi Widanarti, AMK istri Aiptu Jumangkir anggota Polsek Galur, yang beralamat di Siyangan Triharjo, Pandak Bantul, Yogyakarta, Kamis (06/02/2025).
Babinsa Hargowilis Melaksanakan Takziah
Babinsa Hargowilis dan Bati Komsos Koramil 03/Kokap Kodim 0731/Kulon Progo, Kamis (06/02/2025), melaksanakan takziah untuk turut berbela sungkawa dan mendoakan atas meninggalnya Almarhumah Fitria Agustina Eni Ekawati warga Padukuhan Clapar ll, Kalurahan Hargowilis, Kapanewon Kokap.