Babinsa Banjarsari Koramil 04/Samigaluh Kodim 0731/Kulon Progo Serka Sarjiya, Rabu (05/02/2025), di Balai Kalurahan, melaksanakan kegiatan sosialisai rekruitmen penerimaan Calon Tamtama TNI AD kepada Pamong untuk selanjutnya agar disampaikan kepada warga yang memenuhi syarat dan berminat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar