Jumat, 03 Januari 2025

Babinsa Pandowan Mediasi Perselisihan Warga

Babinsa Pandowan Koramil 09/Galur Kodim 0731/Kulon Progo Sertu Ciptadi bersama Bhabinkamtibmas, Jumat (03/01/2025), di Rumah Sdr Afriyanto Padukuhan Prembulan, Pandowan, mediasi tentang perselisihan warga, kedua belah pihak sepakat menyelesaikan permasalahan secara kekeluargaan.


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar