Jumat, 15 September 2023

Babinsa Giripeni Laksanakan Pendampingan Program Pembangunan Desa

Serma Sularno Babinsa Kalurahan Giripeni Koramil 01/ Wates Kodim 0731/Kulon Progo bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan pendampingan bersama Pemerintah Kalurahan Giripeni Sub Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa Kalurahan Giripeni, Kapanewon Wates. Kamis (14/09/2023).

Kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai upaya pengecekan Hasil Program Pembangunan meliputi Rehabilitasi, Peningkatan, Pengerasan dan Prasana Jalan Rabat Beton Desa, sehingga seluruh tahap pembangunan dapat dilaksanakan dengan baik

Adapun sumber anggaran berasal dari Dana Desa ( DD ) Tahun 2023. Selama kegiatan berjalan tertib dan lancar. (Pendim0731). 


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar