Rabu, 09 April 2025

Babinsa Kulur Pendampingan Panen Padi

Babinsa Kulur Koramil 02/Temon Kodim 0731/Kulon Progo Serda Rendi, Senin (07/04/2025), pendampingan petani yang sedang memanen padi di Bulak Sawah Bojong Kulur, hasil panen rencana mau disimpan untuk cadangan pangan dan pembibitan atau konsumsi sendiri.


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar