Kamis, 13 Maret 2025

Babinsa Plumbon Mensosialisasikan Sergab Bulog

Babinsa Plumbon Koramil 02/Temon Kodim 0731/Kulon Progo Sertu Teguh Ahmadi, Selasa (11/03/2025), bersama Ketua Poktan Amor Plumbon, mensosialisasikan kepada petani, jika panen padi dan gabahnya akan dijual akan dibantu untuk menyalurkan ke Bulog degan harga 6500/kg.


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar