Senin, 20 Januari 2025

Babinsa Triharjo Laksanakan Komunikasi Dengan Lurah Beserta Pamong

Babinsa Triharjo Koramil 01/Wates Kodim 0731/Kulon Progo Serka Wahyudi bersama Bhabinkamtibmas, melaksanakan komunikasi dan koordinasi dengan Lurah, Jogoboyo dan Dukuh Ngrandu, membahas tentang program kerja dan kamtibmas, di wilayah Kalurahan Triharjo, Kapanewon Wates.


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar