Anggota
Koramil 12/Girimulyo Kodim 0731/Kulon Progo bersama Bhabinkamtibmas dan warga, Selasa
(21/01/2025), melaksanakan kerja bakti pemasangan beronjong kawat di tebing
dekat rumah warga di wilayah Padukuhan Kluwih, Kalurahan Pendoworejo, Kapanewon
Girimulyo, guna mencegah tanah longsor.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar