Sabtu, 28 Desember 2024

Danramil Sentolo Bersama Forkopimkap Rakor Persiapan Pengajian Tahun 2025

Danramil 07/Sentolo Kodim 0731/Kulon Progo Kapten Inf Rismanto bersama Forkopimkap, Ka Puskesmas, KUA dan Ormas Islam, Kamis (26/12/2024), bertempat di Ruang Rapat Kapanewon Sentolo, melaksanakan Rakor Persiapan Pengajian Aparat dan Tokoh Agama Kapanewon Sentolo Tahun 2025.


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar