Kamis, 12 Desember 2024

Babinsa Sendangsari Monitoring Penyaluran Bantuan Beras

Babinsa Sendangsari Koramil 11/Pengasih Kodim 0731/Kulon Progo Serka Surip bersama Bhabinkamtibmas, Rabu (11/12/2024), monitoring penyaluran bantuan beras dari Badan Pangan Nasional RI, kepada 1729 KPM @10 kg, di Balai Kalurahan Sendangsari, Pengasih, giat berlangsung tertib dan aman.




 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar