Jumat, 13 Desember 2024

Babinsa Purwosari Kerja Bakti Pengkondisian Pohon Tumbang

Babinsa Purwosari Koramil 12/Girimulyo Kodim 0731/Kulon Progo Serka Heri Setiawan bersama Bhabinkhamtibmas, BPBD Kulon Progo, Tagana serta relawan bersama warga Padukuhan Ponces, Selasa (10/12/2024), pengkondisian serta pembersihan pohon asam dan bambu yang tumbang menutup akses jalan.


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar