Jumat, 27 Desember 2024

Anggota Koramil 09/Galur Hadiri Undangan Perayaan Natal Kapanewon Galur

Anggota Koramil 09/Galur Kodim 0731/Kulon Progo bersama Forkopimkap Galur menghadiri undangan Perayaan Natal dengan tema Dia Tinggal Diantara Kita” bertempat di Gedung Serba Guna Kalurahan Kranggan, Kapanewon Galur, Rabu (25/12/2024).


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar