Kamis, 28 November 2024

Babinsa Demangrejo Monitoring Serah Terima Hibah Kasabangsa 2024 Dan Peresmian Kebun Gizi Terpadu

Serka Edris Babinsa Demangrejo Koramil 07/Sentolo Kodim 0731/Kulon Progo monitoring serah terima hibah Kasabangsa 2024 dan peresmian kebun gizi terpadu Demang Jaya oleh Universitas Ahcmad Yani Yogyakarta bertempat di Padukuhan Karang Patihan, Kalurahan Demangrejo, Kapanewon Sentolo, Senin (25/11/2024).


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar