Serka Sumidi Babinsa Brosot Koramil 09/Galur Kodim 0731/Kulon Progo bersama Forkopimkap Galur, Kamis (14/11/2024), mengikuti Upacara Peringatan HUT PGRI ke-79 dan HGN tahun 2024 bertempat di Halaman SMP Negeri 1 Galur yang dihadiri oleh seluruh guru se-Kapanewon Galur, Kabupaten Kulon Progo.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar