Selasa, 03 September 2024

Babinsa Ngestiharjo Mengikuti Acara Jalan Sehat

Serda Sarjiyo Babinsa Ngestiharjo Koramil 01/Wates Kodim 0731/Kulon Progo, Minggu (01/09/2024), mengikuti acara jalan sehat dan pembagian hadiah lomba dalam rangka memperingati HUT ke 79 Kemerdekaan RI, berlangsung di Halaman Rumah Bapak Sujono Dukuh Turip, Ngestiharjo, Wates.


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar