Senin, 15 Juli 2024

Babinsa Kembang Pantau Pasar Malam

Pelda Budi Santosa Babinsa Kembang Koramil 06/Nanggulan Kodim 0731/Kulon Progo, Minggu (14/07/2024), bersama Bhabinkamtibmas dan Linmas, pemantauan Pasar Malam yang digelar di Lapangan Kembang, Nanggulan, yang akan digelar mulai tanggal 14 Juli 2024 s.d. 07 Agustus 2024.


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar