Selasa, 04 Juni 2024

Babinsa Depok Laksanakan Pendampingan Posyandu Lansia Lansia Dan Posbindu

Serka Mathias Bansaleng Babinsa Depok Koramil 10/Panjatan Kodim 0731/Kulon Progo melaksanakan kegiatan pendampingan Posyandu Lansia Lansia dan Posbindu bertempat di Posyandu Melati III, Padukuhan Depok Tengah, Kalurahan Depok, Kapanewon Panjatan. Senin (03/06/2024). 


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar