Rabu, 03 April 2024

Babinsa Banjaroyo Pendistribusian Paket Bantuan Sembako


Sertu Purwoko Babinsa Banjaroyo Koramil 05/Kalibawang Kodim 0731/Kulon Progo, Selasa (02/04/2024), pendistribusian bantuan paket sembako dari Baznas bekerja sama dengan Kodim 0731/Kulon Progo kepada empat warga Banjaroyo, Kalibawang sebagai wujud kepedulian terhadap warga kurang mampu.



 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar