Selasa, 26 September 2023

Babinsa Banjarasri Monitoring Giat HUT Gereja Santa Theresia Lisieux Boro

Serka Tukidi  Babinsa Banjarasri Koramil 05/Kalibawang Kodim 0731/Kulon Progo bersama Bhabinkamtibmas monitoring dan pengamanan senam massal, pengobatan gratis dan donor darah dalam rangka HUT Gereja Santa Theresia Lisieux Boro ke-96 di Halaman Kalurahan Banjarasri, Kapanewon Kalibawang, Sabtu (23/09/2023).


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar