Jumat, 18 Agustus 2023

Serma Marjana Babinsa Koramil 02/Temon Kodim 0731/Kulon Progo Melatih Paskibraka SMA Negeri 1 Temon

 

Serma Marjana Babinsa Koramil 02/Temon Kodim 0731/Kulon Progo bersama anggota Sat Radar 215, Polsek dan Kapanewon melatih Paskibraka SMA Negeri 1 Temon dalam rangka persiapan memperingati  HUT RI ke 78 tingkat Kapanewon bertempat di Lapangan Pencengan, Kalurahan Kedundang, Kapanewon Temon. Senin (14/08/2023).


Tidak ada komentar:

Posting Komentar