KULON
PROGO. Serma Maryanta Babinsa Hargotirto Koramil 03/Kokap Kodim 0731/Kulon
Progo bersama Bhabinkamtibmas, Rabu (03/05/23) menghadiri Rapat Persiapan Kunjungan
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif di wilayah Kalurahan Hargotirto yang
rencana akan dilaksanakan pada tanggal 21 Mei 2023.
Rapat dilaksanakan di Pendopo Lapangan Pantaran Kalurahan Hargotirto, Kapanewon Kokap, dihadiri Kepala Destinasi Wisata Provinsi DIY GKR. Bendoro, Ketua Ikatan Desa Wisata Indonesia, Kadis Pariwisata Kulon Progo beserta anggota, Kawat Keamanan Kapanewon Kokap, Kepala Sekolah SMP Negeri 2 Kokap Lurah Hargotirto beserta Pamong, Ketua LPMD, Para Ketua KWT, Ketua Penggerak PKK dan Tamu Undangan.(Pendim0731).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar