PERKEMBANGAN PEMBUATAN POMPA AIR HIDRAM BHAKTI SOSIAL KODAM IV/DIP DENGAN KOSTRAD
Kulon
Progo. Serka Adi Sarjono Babinsa Jatimulyo Koramil 12/Girimulyo Kodim
0731/Kulon Progo melanjutkan kegiatan pembuatan pompa air Hidram di Pedukuhan
Kembang,Kalurahan Jatimulyo, Kapanewon Girimulyo Kulonprogo dalam rangka Bhakti
Sosial kerjasama Kodam IV/Dip dengan Kostrad. Senin(06/06/2022)
Kegiatan
pada hari ini adalah pengecatan bak penampungan dan pelebaran lokasi tempat
hidrand yang dilaksanakan oleh Babinsa Jatimulyo dan Tim Pal Divisi-2 di bantu
Bhabinkamtibmas dan warga masyarakat (Pendim0731)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar