Kulon Progo. Serka Tukidi Babinsa Banjarasri Koramil 05/Kalibawang Kodim 0731/Kulon Progo bersama warga
masyarakat Pedukuhan
Boro,
Kalurahan Banjarasri, melaksnakan kerja bakti memperbaiki bangket jalan,
Jumat (08/04/22).
Diinformasikan Babinsa Banjarasri bahwa perbaikan bangket jalan dilaksanakan karena bangket lama telah ambrol beberapa tahun yang lalu, sehingga perlu diperbaiki agar jangan sampai memperparah kerusakan dan membahayakan pengguna jalan. Anggaran bersumber dari dana SILPA tahun 2021 Kalurahan Banjarasri sebesar 20 juta. (Pendim 0731).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar