Kamis, 31 Maret 2022

SOSIALISASI VALIDASI RUMAH IBADAH DAN TEMPAT IBADAH

SOSIALISASI VALIDASI RUMAH IBADAH DAN TEMPAT IBADAH

 Kulon Progo. Empat orang babinsa Kodim 0731/Kulon Progo mengikuti sosialisasi validasi rumah ibadah dan tempat ibadah RM Mbah Wongso Ngrojo Kembang Nanggulan. Rabu(30/03/2022)

 Hadir dalam acara antara lain Kepala Kesbangpol Kulon Progo, perwakilan dari Kemenag Kulon Progo, anggota FKUB (Forum Kerukunan Umat Beragama), KUA dari Kapanewon Nanggulan, Kalibawang, Girimulyo, Samigaluh, Danramil diwakili Babinsa dari empat Kapanewon, dan Kapolsek dari empat Kapanewon.

 Rangkaian susunan acara dimulai dari pembukaan didahului dengan Doa, menyanyikan lagu Indonesia Raya,  materi sosialisasi dari Kemenag, materi sosialisasi dari Kesbangpol, dilanjutkan sesi tanya jawab dan diakhiri penutup.(Pendim0731)

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar