Babinsa Kalirejo Koramil 03/Kokap Kodim 0731/Kulon Progo Sertu Sutrisno, Senin (08/11), mengecek tanah longsor di Padukuhan Sangon 2 Rt 35 Rw 11 Kalurahan Kalirejo yang menimpa salag satu rumah warga,
Volume tanah longso sekitar 30 kubik dengan panjang skitar 20 meter, tinggi 15 meter, kerusakan dinding rumah retak-retak, Kerugian diperkirakan sekitar 3 juta dan tidak ada korban jiwa.
Babinsa Kalirejo selanjutnya
berkoordinasi dengan Perangkat Kalurahan dan Dukuh Sangon
2, Tokoh Masyarskat dan
Tagana, untuk merencanakan pelaksanaan kerja
bakti dan gotong royong pembersihan longsoran tanah. Kepada pemilik rumah agar berhati-hati dan
waspada karena masih ada potensi terjadi longsor susulan. (Pendim 0731/Klp).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar