Jumat, 31 Desember 2021
BABINSA BROSOT MONITORING PELAKSANAAN VAKSINASI ANAK USIA 6 TH S/D 11 TH
Babinsa Brosot Koramil 09/Galur Kodim 0731/Klp Serka Sumidi bersama Bhabinkamtibmas monitoring pelaksanaan Vaksinasi anak usia 6 th s/d 11 th bertempat di SDN 3 Brosot, Galur Jum'at(31/12/2021)
Pelaksanaan Vaksinasi anak usia 6 th s/d 11 th dosis 1 jenis Vaksin Sinovac dilaksanakan oleh Puskesmas Galur 1 dengan sasaran 148 siswa yaitu SDN 3 Brosot Sasaran 47 siswa, Hadir Tidak 2 siswa, hadir 44 Tervaksin 42 siswa, ditunda 2 siswa, Penurunan sistem imunitas 1 siswa, SLB Kasih Ibu Sasaran 15 siswa, Hadir 11 siswa, Tidak hadir 4 siswa, Tervaksin 11 siswa, TK IT Mutiara Insani Sasaran 14 siswa, Hadir 9 siswa,Tidak hadir 3 siswa, Tervaksin 9 siswa, Sudah vaksin 1 siswa, Sakit 1 siswa, TK PKK Eka Prasetya Sasaran 7 siswa, Hadir 7 siswa, Tervaksin 7 siswa, TK Santa Theresia Sasaran 4 siswa, Hadir 4 siswa, Tervaksin 4 siswa, TK N Pembina Sasaran 25 siswa, Hadir 24 siswa, Tidak hadir 1 siswa,Tervaksin 22 siswa, diunda 2 siswa, TK ABA Brosot 1 Sasaran 15 siswa, Hadir 13 siswa, Tidak hadir 1 siswa,Tervaksin 11 siswa, Rujuk 2 siswa, Sakit 1 siswa, dan TK ABA Brosot 2 Sasaran 21 siswa, Hadir 18 siswa, Tidak hadir 2 siswa,Tervaksin 17 siswa, Rujuk 1 siswa, Sakit 1 siswa. SelamaKegiatan Vaksinasi di laksanakan dengan aman tertib dan lancar sesuai protokol kesehatan.
BABINSA PAGERHARJO MONITORING DAN PENDAMPINGAN PELAKSANAAN VAKSINASI COVID 19 DOOR TO DOOR
Babinsa Pagerharjo Koramil
04/Samigaluh Kodim 0731/Klp Serda Dawam bersama Bhabinkamtibmas monitoring dan
pendampingan pelaksanaan Vaksinasi Covid 19
Door to Door di Padukuhan Kemesu Kalurahan Pagerharjo. Jumat(31/12
/2021)
Vaksinasi Covid 19 Door to Door Dosis 1 dan 2 menggunakan jenis vaksin Sinovac yang dilaksanakan oleh Petugas Puskesmas Samigaluh II kepada warga masyarakat Padukuhan Kemesu terdaftar 21 orang tervaksin 20 orang, ditunda 1 orang.
BABINSA PLERET DAN PENDAMPINGAN PELAKSANAAN KEGIATAN VAKSINASI COVID 19 ANAK USIA 6 S/D 11 TAHUN DI SDN PLERET LOR
Vaksinasi Covid 19 anak usia 6 s/d 11 tahun diselenggarakan oleh Puskesmas Panjatan menggunakan Vaksin Sinovac. Jumlah peserta vaksinanasi di SD Pleret Lor 54 siswa, sedangkan SD Muhammadiyah Pleret 14 54 siswa. Selama kegiatan berlangsung dengan aman tertib dan lancar.
Dandim Beserta Ketua Persit KCK Cabang XXXII Dim 0731/Klp Tinjau Vaksinasi “Ketuk Pintu TNI” di Tirtorahayu Galur
Kulon Progo. Komandan Kodim 0731/Kulon Progo Letkol Inf Nurwaliyanto beserta Ketua Persit KCK Cabang XXXII, meninjau pelaksanaan vaksinasi “Ketuk Pintu TNI”, yang berlangsung di Pedukuhan Sigran, Kalurahan Tirtorahayu, Kapanewon Galur, Jumat (31/12).
Dalam giat peninjauan tersebut Dandim didampingi oleh Danramil 09/Galur Letda Inf Nadiya, Drs. Sunaryo dan Ibu Lili dari Kapanewon Galur, hadir pula Babinsa Koramil 09/Galur, Bhabinkamtibmas Tirtorahayu Aiptu Widiyanto dan Bhabinkamtibmas Karangsewu Bripka Teguh Karya, Lurah Tirtorahayu Agus Sujarwo dan Dukuh Sigran Suratman.
Tim vaksinator yang diterjunkan dari Poskes Klinik Pratama Kartika 0731 PPK Tingkat I Kodim 0731/Kulon Progo yakni Serma Supriyanto, Serma Subagiyo dibantu PNS Purwanto, PNS Ratminah, Yulia dan Ara dari Siswa PKL SMK Kesehatan Wates. Pelayanan vaksin yang diberikan adalah untuk dosis satu dan dua, jenis vaksin Sinovac, dengan sasaran warga masyarakat sebanyak 60 orang, berhasil divaksin seluruhnya dengan rincian untuk dosis satu sejumlah 16 orang dan dosis dua sejumlah 44 orang.
Sampai
berakhirnya giat vaksinasi tersebut tidak ada keluhan dari warga masyarakat terkait
kondisi kesehatan setelah divaksin.
Vaksinasi “Ketuk Pintu TNI” merupakan upaya percepatan pencapaian, dalam
rangka penanggulangan Covid-19 menuju Indonesia sehat. (Pendim 0731/Klp).
BABINSA KEDUNDANG PENDAMPINGAN PELAKSANAAN KEGIATAN VAKSINASI COVID 19 ANAK USIA 6 S/D 11 TAHUN DI SDN KEDUNDANG.
BABINSA WIJIMULYO MONITORING KEGIATAN PANEN RAYA PADI LOKAL MENOR
Tampak Hadir dalam kegiatan
panen raya Bupati Kulonprogo Drs Sutedjo, Wakil Bupati Kulonprogo Fajar Gegana,
Ketua Komisi II DPRD Kulonprogo, Kepala Dinas Pertanian dan Pangan DIY, Kepala
Balai Pengkajian Teknologi Pertanian, Asisten Perekonomian Pembangunan dan
Sumber Daya Alam sekertariat daerah Kulonprogo, Kepala Dinas Kebudayaan
Kulonprogo, Kepala Dinas Pekerjaan Umum Perumahan dan Kawasan Pemukiman
Kulonprogo, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kulonprogo, Panewu
Nanggulan, Danramil Nanggulan, Kapolsek Nanggulan, Koordinator Penyuluh Pertanian
se Kabupaten Kulonprogo dan Lurah Wijimulyo.
Susunan acara panen raya
dimulai Pembukaan, Menyanyikan Lagu Kebangsaan Indonesia Raya, Laporan Kelompok
Tani dari Kelompok Tani Margo Rukun Cepitan Wijimulyo, Sambutan Dari Kepala
Dinas Pertanian dan Pangan Kulonprogo, Sambutan Kepala Dinas Pertanian dan
Pangan DIY, Sambutan dari Bapak Bupati Kulonorogo dilanjutkan Penyerahan Piagam
Sertifikat Pembenihan Padi MENOR, diakhiri Penutup, kegiatan berjalan dengan
aman tertib dan lancar.
BABINSA PLUMBON MONITORING SERTA PENDAMPINGAN PELAKSANAAN KEGIATAN VAKSINASI COVID 19 ANAK USIA 6 S/D 11 TAHUN
Babinsa Plumbon Koramil 02/Temon Kodim 0731/Klp Serka Sudarmanto bersama Bhabinkamtibmas monitoring serta pendampingan Pelaksanaan kegiatan Vaksinasi Covid 19 anak usia 6 s/d 11 tahun Di wilayah Kalurahan Plumbon. Kamis(30/12/2021)
Vaksinasi Covid 19 anak usia 6 s/d 11 tahun di laksanakan oleh Puskesmas Temon 1 dan Relawan Muhammadiyah Disaster Managemen Centre(MDMC) menggunakan jenis Vaksin Sinovac kepada siswa SDN Plumbon terdaftar 57 siswa, Tervaksin 49 siswa, ditunda 8 siswa dan TK Tunas Putra Terdaftar 9 siswa, tervaksin 8 siswa, tertunda 1 siswa.
Tampak hadir dalam kegiatan vaksin Panuwu Temon Bp. Drs. Agus Hidayat M.Si, Danramil 02/Temon Kapten Inf. Sukamta, Kapolsek Temon Kompol Riyono, SH, dan Kepala Sekolah SDN Plumbon Ibu Sunarti S.Pd
Selama kegiatan berjalan dengan
tertib, lancar dan aman, serta memenuhi standar Protokol Kesehatan.
BABINSA KALIREJO MENDAMPINGI TIM SURVEI LOKASI TMMD TAHUN 2023
Hadir dalam Survei Bati Bhakti TNI Stafter Kodim 0731/Klp beserta anggota Staf, Tim dari Dinas PMD DALDUK dan KB Kab Kulon Progo, Danramil 03/Kokap, Perwakilan dari Kapanewon Kokap, Lurah beserta Pamong Kalurahan Kalirejo, Ketua LPMK Kalurahan Kalirejo dan Dukuh Padukuhan Plampang 1 dan 2.
Kamis, 30 Desember 2021
Babinsa Krembangan Menghadiri Acara Pengambilan Sumpah dan Pelantikan Dukuh
Babinsa Gotakan Pendampingan Vaksinasi Anak Usia 6 s/d 11 Tahun
BABINSA PAGERHARJO MONITORING DAN PENDAMPINGAN PELAKSANAAN VAKSINASI COVID 19 DOOR TO DOOR
Vaksinasi Covid 19 Door to Door Dosis 1 dan 2 menggunakan jenis vaksin Sinovac yang dilaksanakan oleh Petugas Puskesmas Samigaluh II kepada warga masyarakat Padukuhan Suren terdaftar 25 orang tervaksin 19 orang, ditunda 6 orang dan Padukuhan Beteng teraftar 26 orang, tervaksin 23 orang, tertunda 3 orang.
BABINSA JATIREJO MONITORING PELAKSANAKAN VAKSINASI KETUK PINTU TNI
Babinsa Jatirejo Koramil
08/Lendah Kodim 0731/Klp Serka Dasto bersama Bhabinkamtibmas monitoring
pelaksanakan Vaksinasi Ketuk Pintu TNI,
Serbuan Vaksinasi Kodim 0731/Kulon Progo bertempat di Pedukuhan Botokan dan
Kutan, Jatirejo, Lendah. Kamis (30/12/2021)
Vaksinasi Ketuk Pintu TNI dalam rangka mempercepat penangganan Covid-19 menuju Indonesia sehat dosis ke 1 dan ke 2 Vaksin Sinovac bagi warga masyarakat dengan jumlah tervaksin 39 orang.
Tampak Hadir dalam kegiatan Kapten Inf Winarto Danramil 08/Lendah, Bapak Novie Bayu Lurah Jatirejo, Bapak Mugiran Dukuh Kutan, Ibu Ery Susanti Dukuh Botokan dan Kader Sehat Dusun Botokan.
BABINSA BANJAROYO MONITORING KEGIATAN WISATA RELIGI DI GOA MARIA SENDANG SONO
Babinsa dan Bhabinkamtibmas menghimbau kepada petugas Sekertariat dan peziarah Agar selalu menerapkan Prokes untuk mencegah penularan Covid 19.
BABINSA KELURAHAN WATES MONITORING PENYALURAN BANTUAN SEMBAKO PPKM DARURAT.
Babinsa Kelurahan Wates Koramil 01/Wates Kodim 0731/Klp Sertu Ariyanto monitoring penyaluran Bantuan Sembako PPKM Darurat bertempat di Warung 46 Wates III Wonosidi lor Kelurahan Wates. Kamis(30/12/2021)
Bantuan sembako PPKM
darurat tersebut berasal dari Kemensos berupa sembako senilai 200.000 rupiah
dan di salurkan kepada warga masyarakat
yang terdampak covid 19 di wilayah Kelurahan Wates sejumlah 285 KPM. Selama
Giat berlangsung dalam keadaan aman dan tertib dan sesuai dengan protokol
kesehatan.
BABINSA GULUREJO PELAKSANAAN VAKSINASI COVID 19 UNTUK ANAK USIA 6 S/D 11 TAHUN
Vaksinasi Covid 19 Dosis I menggunakan
vaksin jenis Sinovac diselenggarakan oleh Puskesmas Lendah 2 dengan sasaran
siswa - SDN Mendiro 121 orang Sudah Vaksin 12 Hadir 103 siswa, orang Ijin /
Sakit 3 siswa, Tervaksin 100 siswa, ditunda 3 siswa, TK Nglatiyan 1 Sasaran 20 siswa,
Ijin / Sakit 3 siswa, Hadir 17 siswa, Tervaksin 17 siswa, TK Mendiro 1 siswa, Tervaksin
1 siswa.
Alur Pelayanan Vaksinasi meja 1 Pendaftaran dan Verifikasi, meja 2
Format Skrining, meja 3 Vaksinasi, meja 4 Pencatatan dan Observasi.
Babinsa Hargomulyo Melaksanakan Pemantauan Vaksinasi Pada Anak
Serda Kiswanto Babinsa Hargomulyo Koramil 03/Kokap Kodim 0731/Klp, Rabu (29/12), melaksanakan pendampingan dan monitoring pelaksanaan vaksinasi dosis satu untuk anak usia 6-11 tahun, yang berlangsung di SD Negeri Pucanggading Hargomulyo Kokap.
Vaksinasi
ketuk pintu Kodim 0731/Klp dengan petugas vaksinator dari Klinik Pratama Kartika
0731 PPK Tingkat I Kodim 0731/Kulon Progo, jenis vaksin Sinovac. Hadir 71 anak. Tervaksin 71 orang berasal
dari SD Negeri Pucanggading 64 anak dan TK Masitoh 7 anak.
Pelaksanaan vaksinasi dipantau langsung oleh Forkopimka Kokap, Kepala Sekolah SD Negeri Pucanggading beserta Guru, untuk anak-anak didampingi oleh orang tua/wali murid.
Selain
pemantauan Babinsa Hargomulyo juga menghimbau agar peserta vaksin yang hadir selalu
mematuhi protokol kesehatan guna pencegahan penyebaran Covid-19. (Pendim
0731/Klp).
Babinsa Salamrejo Bantur Pelaksanaan Vaksinasi Pintu ke Pintu
Sertu
Sarijan Babinsa Salamrejo Koramil 07/Sentolo Kodim 0731/Klp, Rabu (29/12), pendampingan
vaksinasi dosis satu dan dua dari pintu ke pintu yang dilaksanakan di Pedukuhan
Ngrandu, Kalurahan Salamrejo, Kapanewon Sentolo.
Kegiatan dilaksanakan di rumah Dukuh Ngrandu, dengan tim vaksinator dari Nakes Klinik Pratama Kartika 0731 PPK Tingkat I Kodim 0731/Kulon Progo, Nakes Puskesmas Sentolo II, dibantu Pamong Kalurahan dan Babinsa.
Vaksin
yang digunakan jenis Sinovac untuk dosis satu tervaksin 1 orang dan dosis dua
tervaksin 38 orang, jumlah 39 orang. (Pendim 0731/Klp).
Babinsa Pendoworejo pendampingan Giat Surve Lokasi TMMD
Serda Rinto Aribawa Babinsa Pendoworejo Koramil 12/Girimulyo Kodim 0731/Kulon Progo, Rabu (29/12), melaksanakan pendampingan giat cek lokasi TMMD tahun 2023, dari Dinas PMD Dalduk KB dan Kodim 0731/Kulon Progo, di Pedukuhan Kluwih, Kalurahan Pendoworejo, Kapanewon Girimulyo.
Tergabung dalam tim surve Bati Bakti TNI Kodim 0731/Klp Peltu Sukamdi beserta anggota Stafter, pejabat dari Dinas PMD DALDUK dan KB Kulon Progo.
Dalam
pelaksanaan kegiatan didampingi oleh pejabat Kapanewon Girimulyo, Lurah beserta
Ulu-Ulu Kalurahan Pendoworejo, Tokoh Masyarakat, Ketua LPMK dan Dukuh Kluwih,
Bhabinkamtibmas Kalurahan Pendoworejo.
(Pendim 0731/Klp).
BABINSA BENDUNGAN MONITORING VAKSINASI COVID 19 ANAK USIA 6 S/D 11 TAHUN
Vaksinasi Covid 19 anak usia 6 s/d 11 tahun ini dilaksanakan oleh YAKKUM Emergency Unit Sleman Yogyakarta menggunakan jenis Vaksin Sinovac kepada siswa siswi MI Ma'arif Dondong Sasaran 64 tervaksin 57 Tidak Datang 1 siswa, ditunda 2, Tidak bersedia 4 siswa, sedangkan TK Masyitoh 29 Tervaksin 15 siswa, Tidak datang 14 siswa. Selama kegiatan Vaksin menerapkan Disiplin protkes Covid-19 dan berjalan dengan tertib, lancar dan aman.
BABINSA KARANGSEWU MONITORING PENYERAHAN SERTIFIKAT PTSL TAHUN 2021 WARGA KARANGSEWU.
Babinsa Karangsewu Koramil 09/Galur Kodim
0731/Klp Sertu Agus aryanto monitoring kegiatan penyerahan Sertifikat PTSL
tahun 2021 bertempat di Gedung serba guna Balai Kalurahan Karangsewu. Rabu(29 /12/2021)
Penyerahan Sertifikat PTSL tahun 2021 dari satgas BPN dengan jumlah 359 sertifikat kepada warga masyarakat Karangsewu akan dilaksanakan selama 2 hari, untuk penyerahan Sertifikat hari Rabu 29 Desember 2021 berjumlah 190 sertifikat. Selama kegiatan berjalan dengan tertib lancar dan aman.
BABINSA MARGOSARI MENGHADIRI RAPAT PEMBAHASAN DAN PENYEPAKATAN PERATURAN KALURAHAN
Babinsa Kalurahan Margosari Koramil
11/Pengasih Kodim 0731/Klp Serda Suheni bersama Bhabinkamtibmas menghadiri rapat
pembahasan dan penyepakatan peraturan kalurahan
perencanaan Th. 2022. Bertempat di aula Kalurahan Margosari. Rabu(29/12/2021)
Rapat pembahasan dan penyepakatan peraturan kalurahan dihadiri Lurah kal margosari BPK Danang Subiantoro SE., Ketua LPMK Margosari, Ketua BPK Margosari,Bpk mashuri dan Anggota, Pamong Kalurahan dan dukuh se Kalurahan Margosari.
BABINSA WAHYUHARJO MELAKSANAKAN PEMASANGAN BENNER HIMBAUAN KEAMANAN
Himbauan Kamtibmas ini berisi waspada pencurian kendaraan bermotor, waspada pencurian hewan ternak , waspada penipuan online, waspada investasi bodong.
Rabu, 29 Desember 2021
BABINSA SUKORENO PEMANTAUAN DAN PENDAMPINGAN PELAKSANAAN VAKSINASI COVID-19
Vaksinasi covid 19 dilaksanakan oleh Puskesmas Sentolo I menggunakan vaksin sinovac dengan sasaran SDN KALIMENUR Total siswa: 107 siswa,Sudah vaksin 8 siswa, Divaksin 86 siswa,Tunda 4 siswa,Tidak hadir SDN SUKORENO Total siswa 74 siswa,Sudah vaksin 6 siswa, Divaksin 64 siswa, Tunda 1 siswa, Tidak hadir 3 siswa, TK ABA WORAWARI Total siswa 10 Divaksin 8 siswa,Tidak hadir 2 siswa, TK BINA INSANI Total siswa: 6 Divaksin 4 siswa,Tidak hadir 2 siswa, TK ABA SIDOWAYAH Total siswa 6 siswa,Divaksin 5 siswa, Tidak hadir 1 siswa, TK ABA SUKAPANCA Total siswa 10 Divaksin 9 siswa,Tidak hadir 1 siswa, TK PERTIWI Total siswa 7 siswa, Divaksin 7 siswa. Untuk masyarakat umum divaksin 9 orang. Selama kegiatan berlangsung dengan tertib aman dan lancar.
Babinsa Banguncipto Menghadiri Musyawarah Kalurahan
Serda Tri Anto Babinsa Banguncipto Koramil 07/Sentolo Kodim 0731/Klp, mengikuti berlangsungnya musyawarah Kalurahan Banguncipto membahas tentang perubahan AD/ART BumDes, yang berlangsung di Aula Kalurahan Banguncipto, Selasa (28/12).
Hadir dalam musyawarah tersebut TAPM Kabupaten, Kawat Kemakmuran Kapanewon, Lurah beserta Pamong dan Dukuh Banguncipto, Direktur BumDes, Bhabinkamtibmas, Babinsa dan anggota BumDes serta perwakilan warga dari tiap-tiap pedukuhan.
Rangkaian acara diawali dengan pembukaan, sambutan
Lurah, Kawat
Kemakmuran, pemaparan oleh Direktur
BumDes, musyawarah, tanya jawab dan diakhiri dengan doa penutup. (Pendim 0731/Klp).
Babinsa Jatirejo Bersama Anggota KWT Tanam Buah Pisang dan Pepaya
Serka Dasto Babinsa Jatirejo Koramil 08/Lendah Kodim 0731/Klp bersama Bhabinkamtibmas dan Penyuluh Pertanian Kapanewon Lendah, Selasa (28/12), menghadiri acara Gerakan Tanam Buah (Gertam Buah) di KWT se-Kalurahan Jatirejo, Kapanewon Lendah.
Gertam buah merupakan tindak lanjut dari Gempar sebagai upaya pemanfaatan lahan pekarangan untuk memenuhi kebutuhan buah anggota KWT. Adapun tanaman buah yang ditanam adalah pohon pisang dan pohon pepaya. Selama kegiatan berjalan dengan tertip, aman dan lancar sesuai protokol keaehatan. (Pendim 0731/Klp).
Babinsa Temon Wetan Pendampingan Giat Vaksinasi Pada Anak
Pelda
Suprihantoro Babinsa Temon Wetan Koramil 02/Temon Kodim 0731/Klp bersama
Bhabinkamtibmas, Senin (27/12), melaksanakan pendampingan petugas kesehatan
dari Puskesmas Temon 1 dalam giat vaksinasi Covid-19 pada anak usia 6-11 tahun
di SD Negeri Temon.
Vaksin yang digunakan jenis vaksin Sinovac untuk dosis satu, dengan sasaran siswa siswi SD Negeri Temon sebanyak 97 anak hadir 89 tervaksin 77 anak ditunda 12 anak, untuk siswa siswi TK ABA Temon Wetan sasaran sebanyak 18 anak berhasil divaksin semua. Giat berlangsung dengan tertib, lancar dan aman serta menerapkan protokol kesehatan. (Pendim 0731/Klp).